Breaking News
light_mode
Trending Tags

Kapolres Ogan Ilir Beri Santunan di Peringatan Hari Juang Polri 2025

  • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
  • visibility 29
  • comment 0 komentar

OGAN ILIR – Dalam rangka memperingati Hari Juang Polri 2025, Polres Ogan Ilir menggelar kegiatan sosial dengan memberikan santunan dan bingkisan kepada murid serta anak yatim-piatu. Acara ini berlangsung di TK-TPA Al Aqso, yang merupakan binaan Polsek Tanjung Batu, pada Kamis (21/08).

Mengutip dari postingan Instagram @polisi_sumsel, Kapolres Ogan Ilir, AKBP Bagus Suryo Wibowo, S.I.K, menyatakan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk nyata dari nilai-nilai pengabdian dan pengayoman Polri kepada masyarakat.

Ia juga menambahkan, acara ini bertujuan membangun citra Polri yang humanis, khususnya di mata anak-anak dan warga sekitar.

Mewakili Kapolres, Kapolsek Tanjung Batu Iptu Dr. Syaparudin Akso, S.H., M.H, mengungkapkan rasa syukurnya. “Alhamdulillah, hari ini kami bisa berkegiatan bersama awak media.

Semoga ini menjadi momentum bagi kita semua untuk bersama-sama mengawal masyarakat menuju Indonesia yang lebih maju,” ujarnya.

  • Penulis: Lipp

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Yusril: Demokrasi Indonesia Terancam Oligarki, DPR Perlu ‘Dibersihkan’

    Yusril: Demokrasi Indonesia Terancam Oligarki, DPR Perlu ‘Dibersihkan’

    • visibility 43
    • 0Komentar

    Menteri Koordinator Bidang Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan, Yusril Ihza Mahendra, menggemparkan publik dengan pernyataan tajamnya mengenai kondisi parlemen Indonesia. Dalam wawancara terbarunya di kanal YouTube Akbar Faizal Uncensored, Yusril menyebut sistem pemilu saat ini membuka pintu lebar bagi politik dinasti dan oligarki untuk menguasai Dewan Perwakilan Rakyat (DPR). Menurutnya, proses seleksi calon legislatif (caleg) […]

  • Ojol Jadi Intel Dadakan: Rekam Kriminal, Dapat Bonus Rp 500 Ribu dari Polisi!

    Ojol Jadi Intel Dadakan: Rekam Kriminal, Dapat Bonus Rp 500 Ribu dari Polisi!

    • visibility 54
    • 0Komentar

    Jakarta – Pengemudi ojek online (Ojol) di Jakarta kini punya peran baru yang jauh dari sekadar mengantar penumpang. Di bawah inisiasi Polda Metro Jaya, mereka resmi menjadi “mata dan telinga” kepolisian di jalanan Ibu Kota. Program revolusioner ini mengubah ribuan Ojol menjadi mitra keamanan yang aktif. Dipimpin oleh Irjen Asep Edi Suheri, Polda Metro Jaya […]

  • Gaji Anggota DPR Nonaktif Disorot, NasDem Minta Gaji Sahroni dan Nafa Dihentikan

    Gaji Anggota DPR Nonaktif Disorot, NasDem Minta Gaji Sahroni dan Nafa Dihentikan

    • visibility 29
    • 0Komentar

    Fraksi Partai NasDem di Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI secara resmi meminta agar gaji, tunjangan, dan seluruh fasilitas yang diterima oleh dua anggotanya, Ahmad Sahroni dan Nafa Urbach, segera dihentikan. Keduanya dinonaktifkan dari tugas kedewanan per 1 September 2025. Menurut Ketua Fraksi NasDem, Viktor Laiskodat, permintaan ini merupakan langkah tegas partai untuk menjaga integritas. “Fraksi […]

  • Diduga Lakukan Pelanggaran Berat, Bendahara Protokol Pemkot Palembang Dijatuhi Hukuman Disiplin

    Diduga Lakukan Pelanggaran Berat, Bendahara Protokol Pemkot Palembang Dijatuhi Hukuman Disiplin

    • visibility 39
    • 0Komentar

    PALEMBANG – Seorang oknum bendahara di bagian protokol Pemerintah Kota (Pemkot) Palembang berinisial S, dijatuhi hukuman disiplin berat oleh Inspektorat Daerah Kota Palembang. Hukuman ini diberikan setelah Inspektorat menemukan adanya pelanggaran berat terkait pengelolaan keuangan pada tahun anggaran 2024. Kepala Inspektorat Daerah Kota Palembang, Nona, dalam keterangan persnya, Senin (18/08/25), menjelaskan bahwa temuan ini berawal […]

  • Dari Tukang Parkir Menuju Wakil Menteri, Dahnil Anzar Simanjuntak Pimpin Urusan Haji dan Umrah

    Dari Tukang Parkir Menuju Wakil Menteri, Dahnil Anzar Simanjuntak Pimpin Urusan Haji dan Umrah

    • visibility 54
    • 0Komentar

    Jakarta – Senin, 8 September 2025, menjadi hari yang penuh kejutan dari Istana. Dalam perombakan kabinet yang kembali dilakukan, Presiden Prabowo Subianto secara resmi menunjuk Dahnil Anzar Simanjuntak sebagai Wakil Menteri Haji dan Umrah. Penunjukan ini bukan tanpa alasan, sebab Dahnil dikenal sebagai sosok yang sangat dekat dengan Presiden, mengingat perannya sebagai Koordinator Juru Bicara […]

  • Tolak Pinjamkan Ambulans ke Warga Kejang, Puskesmas Banjar 2 Digeruduk

    Tolak Pinjamkan Ambulans ke Warga Kejang, Puskesmas Banjar 2 Digeruduk

    • visibility 38
    • 0Komentar

    Banjar, Jawa Barat – Suasana tegang menyelimuti kantor Puskesmas Banjar 2 di Kota Banjar, Jawa Barat, pada Kamis (25/9/2025). Sejumlah perangkat desa dan warga Desa Neglasari, Kecamatan Banjar, mendatangi puskesmas tersebut sebagai bentuk protes keras karena diduga tidak dipinjamkannya ambulans untuk mengantar warga yang sakit parah hingga kejang. Kejadian bermula ketika seorang warga bernama Dede […]

expand_less
Skip to toolbar